Review buku :Santri Pilihan Bunda

 




NAMA : Dipah Turnairawan

KELAS :IX D  

JUDUL BUKU : Santri Pilihan Bunda 

PENULIS : Salsyabila Falensia

PENERBIT : Cloudsbooks Publishing

JUMBLAH HALAMAN : 320 Halaman 

LAMA MEMBACA :10hari


               DIASAH
Daya Tarik,Inti Sari,Amanat,Saran,Hikmah







-DAYATARIK
saya memilih Buku ini untuk dibaca karna Ceritanya cukup gampang dipahami namun juga mampu mengaduk emosi


-INTISARI
Perjodohan yang tidak pernah ada dalam buku rencana Aliza. Yaitu harus menikah dengan seorang santri pilihan Bundanya.

Kinaan Ozama El Fatih. Seorang santri salah satu pondok pesantren terkenal di kotanya. Pria tinggi, dengan alis tebal. Pahatan wajah yang terbilang sempurna. Serta sedikit rahasia dalam dirinya. Sikapnya yang dingin tak berlaku saat bersama Aliza yang sekarang berstatus istrinya. Entah kenapa sikap manja itu selalu muncul ketika sedang bersama Aliza.

Aliza Shaqueena Iqala. Gadis pecinta batu es. Dengan bulu mata lentik serta badannya yang terbilang mungil membuatnya terlihat begitu imut. Sikapnya yang cuek rupanya mengharuskan Kinaan untuk mencair jika bersama Aliza. Karena jika keduanya sama-sama cuek, maka bisa dipastikan hubungannya akan terlihat seperti apa.

Bagi Kinaan, walaupun dirinya dan Aliza dijodohkan, Aliza tetaplah istrinya–tanggung jawabnya. Ia harus membimbing Aliza dengan baik, dan membuat bahagia gadis itu.

-AMANAT
Bahwa tidak selamanya perjodohan yang diatur orang tua menyebabkan ketidakbahagiaan.


-SARAN
Pengembangan karakternya detail in lagi


-HIKMAH
betapa pentingnya nilai kejujuran bahwa memendam kebohongan malah justru membuat hidup sengsara dan tidak tenang.





Komentar

Postingan populer dari blog ini